TOPOLOGI RING
Kelebihan :
1. Hemat kabel
2. Paling flexsibel
3. Pemasangan / perubahan stasiun sangat mudah
Kekurangan :
1. Diperlukan repeater untuk jarak jauh
2. Jika satu komputer mati maka tidak bisa berjalan
3. Kepadatan lalu lintas pada jalur utama
TOPOLOGI STAR
Kelebihan :
1. Flexsibel
2. Kontrol terpusat
3. Kemudahan pengolah jaringan
Kekurangan :
1. Boros kabel
2. Perlu pengaman khusus
3. Kontrol terpusat (HUB) jadi elemen kritis
TOPOLOGI BUS
Kelebihan :
1. Hemat kabel
2. Layout kabel sederhana
3. Mudah di kembangkan
Kekurangan :
1. Potensi dan lokasi kesalahan sangat kecil
2. Kepadatan lalu lintas
3. Di perlukan repeater untuk jarak jauh
TOPOLOGI MESH
Kelebihan :
1. Pengiriman data cepat
2. Memiliki sifat robust
3. Privacy dan security lebih terjamin
Kekurangan :
1. Membutuhkan banyak kabel dan port I/O
2. Biaya mahal
3. Instalasi dan kongfigurasi lebih sulit
TOPOLOGI TREE
Kelebihan :
1. Mudah untuk di kembangkan
2. Semua dat terpusat pada 1 area
3. Kontrol manajemen lebih mudah
Kekurangan :
1. Dapat terjadi tabrakan file
2. Bila kabel penghubung putus pada tingkat atas maka tingkat bawah tidak dapat di gunakan
TOPOLOGI HYBRID
Topologi HYBRID = Gabungan dari beberapa topologi yg mempunyai kelebihan dan kekurangan masing – masing
TOPOLOGI EXTENDED STAR
Kelebihan :
Apabila salah satu kabel terputus tidak mengganggu koneksi yang lain
Kelemahan :
Tidak di gunakan kabel yang LOW GRADE karena node satu ke lain membutuhkan beberapa kali hops
TOPOLOGI HIRAKI
TOPOLOGI HIRAKI = Desain jaringan hirarkis membagi jaringan menjadi beberapa lapisan. Yang menyerupai bentuk pohon. Setiap lapisan menyediakan fungsi-fungsi tertentu yang mendefinisikan perannya dalam jaringan secara keseluruhan. Dengan memisahkan berbagai fungsi-fungsi yang ada di jaringan, maka jaringan menjadi desain modular, yang memfasilitasi skalabilitas dan performa.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar